
Bentuk Karakter Para Generasi Muda, Bakesbangpol Nganjuk Berikan Edukasi Wawasan Kebangsaan
Bagi Pelajar Tingkat SMP Sederajat Guna Menumbuhkan Kembali Jiwa Nasionalisme
Nganjuk, PING- Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kabupaten Nganjuk menggelar sosialisasi peningkatan edukasi wawasan kebangsaan kepada pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP) di Aula Dinas Pendidikan Kabupaten Nganjuk, pada pertengahan Maret ini. "Sosialisasi ini, sebagai bentuk kepedulian bersama dalam pembinaan wawasan keban.