
PUSPAGA Buka Layanan Konseling dan Konsultasi Keluarga
Masyarakat Bisa Memanfaatkan untuk Mengatasi Permasalahan dalam Keluarga
NGANJUK, PING- Pusat Pembelajaran Keluarga (PUSPAGA) Kabupaten Nganjuk memiliki dua layanan yang dapat dimanfaatkan masyarakat. Pertama, layanan konseling atau konsultasi. Kedua, layanan informasi. Layanan itu disampaikan oleh Nuril Bariroh, M.Psi selaku psikolog di PUSPAGA Kabupaten Nganjuk saat menjadi narasumber di 105,3 RSAL FM, Rabu (02/03/.