
Ketua Baznas Nganjuk Ajak Masyarakat Salurkan Zakat Lewat Baznas
Nganjuk, PING- Baznas (Badan Amil Zakat Nasional) adalah lembaga pemerintah non struktural yang bertugas menghimpun zakat, infaq, shodaqoh (ZIS) yang disalurkan kepada delapan asnaf. Baznas memiliki regulasi yang agak berbeda dengan instansi-instansi lain. Hal ini disampikan oleh Ketua Baznas Nganjuk Zainal Arifin saat menjadi narasumber di RSAL 10.